Berikut ini adalah 2 macam script Plugin yang bisa digunakan untuk menampilkan otomatis tooltip teks dan gambar ketika pembaca mengarahkan crusor mouse pada salah satu tanggal yang ada di kolom postingan terakhir di forum gratis sayalagi.
Fungsi Plugin Tooltip Teks dan Gambar
Tooltip akan mencoba menampilkan beberapa teks dan image (gambar) yang berada di alinea pertama. Tooltip hanya akan menampilkan gambar apabila posisi gambar berada di atas (baris pertama). Jika posisi gambar berada beberapa baris setelah teks, maka tooltip hanya akan menampilkan teks saja (Lihat Contoh pada gambar 1 tooltip)
Contoh Gambar 1 Efek Tooltip Menampilkan teks
Copy kode variasi script tooltip khusus teks dan image di bawah ini dan paste di kolom HTML Footer.
Script Plugin Tooltip Khusus Image (Gambar)
Tooltip akan mencoba menampilkan beberapa file image (GIF, JPG, png, dll) yang ada dalam postingan. Jika postingan tidak memiliki gambar, maka tooltip hanya akan menampilkan gambar loading pengganti. Script ini tidak akan menampilkan teks. (Lihat Contoh pada gambar 2 tooltip)
....Mencari Gambar Sesuai....
Contoh Gambar 2 Tooltip Image (Gambar)
Copy kode variasi script widget tooltip khusus gambar di bawah ini dan paste di kolom HTML footer:
Kompatibel |
☛Forum Mybb | ✔ |
☛Wordpress | ✖ |
☛Blogspot | ✖ |
☛Forum Sayalagi dan Mitra Domain | ✔ |
Keterangan:
1. Anda hanya bisa menggunakan salah satu di antara 2 script tooltip di atas. Namun anda bisa merubah ukuran style css untuk menentukan lebar bingkai hover, ukuran gambar, dll
2. Tooltip akan ditampilkan pada halaman:
Recent Post, seperti: Lihat Info
Kolom Kategori Forum seperti: Contoh FAQ